News

Bioa Putiak, Primadona Wisata Alam Lebong

26/02/2011 01:54
SIAPA yang tak kenal dengan obyek wisata Bioa Putiak di Desa Tambang Sawah Kecamatan Pinang Belapis Kabupaten Lebong. Keindahan serta kesejukan alam ditambah lagi dengan sejuknya air sungai yang berdampingan dengan aliran air panas ini menjadi salah satu primadona objek wisata di Kabupaten...

Ikon Wisata, Geliatkan Ekonomi Rakyat

19/02/2011 01:55
MAKSIMAL atau belumnya upaya yang dilakukan Pemprov Bengkulu untuk mengembangkan wisata dan menjadikan Pantai Panjang sebagai ikon wisata internasional, suka tidak suka langkah ini sudah ikut menggeliatkan perekonomian rakyat. Sesuai dengan namanya, pantai ini membentang sepanjang lebih kurang...

"Sepotong Surga" di Sungai Suci

12/02/2011 01:58
SIAPA yang tak kenal dengan keindahan Pantai Sungai Suci di Desa Pasar Pedati Kecamatan Pondok Kelapa. Sejak pemekaran beberapa waktu lalu, kawasan yang tadinya masuk dalam wilayah Kabupaten Bengkulu Utara, saat ini obyek wisata yang berjarak sekitar 1 Km dari jalan lintas provinsi tersebut...

Membunuh Murung di Tapak Batu, Lais

05/02/2011 01:59
SALAM weekend. Bagi sebagian orang, mendengarkan suara deburan ombak dan merasakan semilir angin pantai menjadi penawar manjur ketika suntuk dan murung mulai menyerang. Banyak pula mereka yang seakan mendapat energi dan semangat baru setelah itu. Di Bengkulu Utara, energi baru ini bisa anda...

Pantai Retak Ilir Tak Kalah dengan Bali Potensi, Tapi Belum Dilirik

29/01/2011 02:02
PROVINSI Bengkulu terkenal dengan wisata Pantai Panjang yang saat ini pembangunannya sedang giat dilakukan. Selain Pantai Panjang, sebenarnya masih banyak pantai di wilayah Bengkulu yang memiliki potensi untuk dikembangkan. Salah satu contoh diantaranya yakni Pantai Desa Retak Ilir Kecamatan...

Air Terjun Tiga Tingkat di Desa Air Putih Putri Hijau Ibarat Perawan yang Terabaikan

22/01/2011 02:03
RAMAH dengan alam berarti kita mencintai dan berusaha menjaga kelestariannya. Jika kamu berjiwa muda dan suka tantangan serta keindahan, berwisata di air terjun tiga tingkat Desa Air Putih Kecamatan Putri Hijau Bengkulu Utara (BU) adalah salah satu jawabannya. Belum banyak yang tahu dengan...

Panorama Alam Air Terjun Desa Air Berau Mukomuko Alami, Penuh Tantangan

15/01/2011 02:06
IBARAT mutiara, memang tak mudah untuk mendapatkannya. Itulah kesan yang timbul saat wartawan koran ini mengunjungi wisata alam air terjun di Desa Air Berau Kecamatan Pondok Suguh Mukomuko. Untuk menuju tempat wisata alam dengan keindahan serta kesejukan ini memang dibutuhkan keberanian dan...

Pesona Kesejukan Alam Bumi Kutai Belek Tebo

08/01/2011 02:10
DANAU tes merupakan salah satu aset wisata di Kabupaten Lebong. Sebelum dimekarkan menjadi bagian dari wilayah Kabupaten Lebong, danau ini masuk dalam wilayah Kabupaten Rejang Lebong. Jika Pemkab Lebong berupaya maksimal mengenalkan aset wisata ini, diyakini aset tersebut akan dapat menambah...
<< 1 | 2 | 3

Forum Radutravelling

Lestari

Date: 15/11/2011 | By: cio Ochie

Hidup Traveling... Nature Is Always Forever... He he he

sip q dukung

Date: 04/11/2011 | By: raden maxx double

lestari alamku, lestari kebunku

sip q dukung

Date: 04/11/2011 | By: tukang kritik

lestari alamku, lestari kebunku

Bbbbeugght....

Date: 30/10/2011 | By: By LindaLovez

Gali n Lestarikan Truzz Objek Wisata yang Ada....

Keren

Date: 25/10/2011 | By: PresidenGalauCity

Maju Terus Pantang Mundur...

Sip Mantap

Date: 25/10/2011 | By: WalikotaGalauCity

Terus Berinovasi Untuk Negeri.

Re: Sip Mantap

Date: 27/10/2011 | By: arie ade putra

mari bersama geliatkan objek wisata yang ada di provinsi bengkulu....

Re: Re: Sip Mantap

Date: 04/11/2011 | By: raden maxx duble

lestari alamku, lestari kebun sawitku

Items: 1 - 8 of 8

New comment